Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober 21, 2014

Cara Memberi Password pada Foto Pribadi di Android

Gambar
Cara Memberi Password pada Gallery di Android -  Mungkin semua pengguna android mempunyai foto pribadi di dalam ponsel android nya, dan tidak ingin seseorang mengetahuinya dengan begitu kita harus memberi keamanan pada android kita agar orang lain tidak mengetahui foto pribadi yang kita simpan Kali ini saya akan share pada sobat sekalian cara mengamankan gallery dari orang lain, jadi foto, video atau apapun yang tersimpan di folder gallery milik sobat akan aman, dan harus menggunakan password untuk membukanya Android Secure Gallery adalah salah satu aplikasi yang bisa sobat coba untuk memberi password pada folder gallery, dengan  begitu hanya sobat yang bisa membukanya tanpa orang lain mengetahuinya Android Secure Gallery Dengan aplikasi ini sobat bisa memilih pola password yang akan sobat gunakan semisal memakai nomor atau gambar pola, dan memasukan huruf jadi sobat akan dimudahkan menggunkan aplikasi ini Unruk mendapatkan aplikasi ini sobat bisa memperolehnya di Google Play Store d

Cara Memberi Password pada Foto Pribadi di Android

Gambar
Cara Memberi Password pada Gallery di Android -  Mungkin semua pengguna android mempunyai foto pribadi di dalam ponsel android nya, dan tidak ingin seseorang mengetahuinya dengan begitu kita harus memberi keamanan pada android kita agar orang lain tidak mengetahui foto pribadi yang kita simpan Kali ini saya akan share pada sobat sekalian cara mengamankan gallery dari orang lain, jadi foto, video atau apapun yang tersimpan di folder gallery milik sobat akan aman, dan harus menggunakan password untuk membukanya Android Secure Gallery adalah salah satu aplikasi yang bisa sobat coba untuk memberi password pada folder gallery, dengan  begitu hanya sobat yang bisa membukanya tanpa orang lain mengetahuinya Android Secure Gallery Dengan aplikasi ini sobat bisa memilih pola password yang akan sobat gunakan semisal memakai nomor atau gambar pola, dan memasukan huruf jadi sobat akan dimudahkan menggunkan aplikasi ini Unruk mendapatkan aplikasi ini sobat bisa memperolehnya di Google Play Store d

Inilah 10 Tips Yang Perlu Anda Hindari Ketika Melamar Pekerjaan

Gambar
Tips Info Menghidari 10 Kesalahan Melamar Kerjaan Mencari pekerjaan di masa sekarang ini sungguh tidak gampang. Salah satu yang bisa “disiasati” adalah mencermati persiapan dalam melamar pekerjaan. Jangan sampai hanya karena alpa mempersiapkan persyaratan yang telah ditetapkan oleh perusahaan, kesempatan kerja yang sudah tipis pun melayang.  Untuk mencapai hasil maksimal, perlu kiranya diketahui kesalahan-kesalahan yang sering timbul dalam rangka melamar kerja. Berikut 10 kesalahan umum yang sering dilakukan oleh pencari kerja : Berpakaian kurang sopan Keberhasilan bisa jadi dimulai dari pandangan pertama. Penyeleksi tentu akan memiliki penilaian tersendiri ketika melihat pelamar kerja pada saat melakukan wawancara.  Aturan berbusana untuk melamar pekerjaan atau sesi wawancara kerja tentulah berbeda dengan aturan busana untuk ke pesta. Busana yang dikenakan saat melamar atau wawancara kerja haruslah pantas dan layak digunakan oleh si pelamar kerja sehingga bisa menciptakan "kesan