Postingan

Menampilkan postingan dengan label SEO BLOG

Ledakkan Visitor Blogmu di Google News Feed dan Cara Mendaftarnya

Gambar
S ahabat memiliki situs atau blog yang fokus pada portal berita? Jika punya, maka sahabat berpeluang untuk mendaftarkan blog ke google news feed. Kita tahu, bahwa google mengelompokkan  semua situs di seluruh dunia yang telah didaftarkan  dalam system algoritma komputer. Dan kemudian menayangkannya sesuai dengan pengelompokan yang mirip dan sesuai dengan minat para pembacanya melalui google news feed ini. Read more »

Fakta Tentang Pasukan Blogspot yang Mengejutkan

Gambar
Ada yang menarik saat saya berkunjung ke sebuah situs forum SEO blog. Salah seorang anggotanya membuat sebuah thread, yang bisa dibilang menawan, brillian dan jarang mendapatkan perhatian para blogger. Read more »

Teknik Optimalisasi SEO untuk Blog Baru

Gambar
T eknik Optimalisasi SEO untuk Blog Baru adalah artikel lanjutan dari beberapa artikel sebelumnya. Sehingga ada baiknya sahabat mereview atau membaca kembali agar mendapatkan penjelasan yang runtut. Silakan simak Alexa Rank Meluncur Drastis dalam 21 Hari , kemudian Optimalisasi SEO untuk Blog Baru dan Teknik SEO buat Blog Baru . Read more »

Teknik SEO buat Blog Baru

Gambar
Teknik SEO buat Blog Baru , Ada sebuah pertanyaan menarik. Setelah saya buat blog baru, dan buat postingan serta mendesain tampilan blog, lalu apa lagi yang harus saya lakukan? Atau pertanyaan serupa yang intinya adalah seputar perlakuan atau pengelolaan lanjutan setelah blog baru selesai dibuat. Read more »

Optimalisasi SEO untuk Blog Baru

Gambar
Artikel dan postingan blog boleh banyak. Setiap hari sudah rutin membuatnya, bahkan hingga 5 postingan setiap hari. Lalu mengapa blog saya masih adem-adem saja? Visitor tidak tambah. Statistik tidak pernah beranjak naik. Ditambah lagi setiap kali memasukkan keyword atau kata di kotak pencarian google, nama dan URL blog kita tidak muncul. Jangankan di halaman pertama, sampai halaman ke-5 saja masih belum nampak. Padahal kata kunci yang dimasukkan hampir mirip dengan judulnya. Ada apa ini? Apakah memang blog saya tidak bagus? Tidak SEO friendly? Atau yang lainnya? Read more »

Trik Mengatasi URL Crawl Error di Webmaster Tools

URL Crawl Error merupakan kesalahan umum bagi setiap situs. Kesalahan ini terjadi karena beberapa hal. Diantaranya kesalahan ketik URL pada browser, link yang sudah kadaluwarsa atau terhapus, link hilang dari peredaran search engine dan lain-lain. Read more »

Cara Membuat Sitemap dan Mendaftarkan di Webmaster Tools

Gambar
S itemap , adalah salah satu cara untuk memberi informasi agar search engine merayapi semua halaman pada sebuah situs atau blog. Bentuk sederhana sitemap ini berisi file xml dan meta datanya. Dan meta data itu sendiri mencakup seberapa sering blog diupdate dan seberapa besar tingkat relatif keutamaannya dengan url lain. Read more »

Strategi Ampuh Meningkatkan Page Rank Blog

Gambar
Strategi Ampuh Meningkatkan Page Rank Blog , Pagerank merupakan salah satu fitur utama dalam mesin pencari. Pagerank merupakan algoritma pasti yang disematkan google untuk web atau situs. Semakin populer sebuah situs, maka akan makin tinggi nilai pagerank nya. Read more »

10 Tips Agar Artikel Lebih SEO Friendly dan Disukai Google

Gambar
10 Tips Agar Artikel Lebih SEO Friendly dan Disukai Google - Boleh dibilang, postingan merupakan senjata utama blog untuk mendapatkan visitor disamping komponen lainnya. Konten yang menarik akan membuat pengunjung lama ( returning visitor ) merasa betah di depan komputer atau HP untuk membaca dan menyimak setiap kalimat di dalam blog tersebut. Artikel yang menarik juga bisa membuat pengunjung baru ( new visitor ) melakukan surfing artikel lainnya di dalam blog untuk selanjutnya berencana kembali menyimak update postingan dengan membookmark blog tersebut. Read more »

7 Cara Optimalisasi Image agar Lebih SEO Friendly

Gambar
7 Cara Optimalisasi Image agar Lebih SEO Friendly - Image atau gambar merupakan salah satu komponen yang tidak bisa dipisahkan. Keberadaan gambar pada postingan blog akan memberikan banyak manfaat. Contohnya, menambah penampilan blog yang lebih menarik, membuat pembaca lebih fokus, mencerminkan keseluruhan isi konten dan juga dapat mempermudah mesin pencari dalam merayapi konten blog. Read more »

Bagaimana Google Search Bekerja dan Pengaruhnya bagi Blog

Gambar
B agaimana Google Search Bekerja dan Pengaruhnya bagi Blog - Jika kita mengetik sebuah kata yang ingin kita ketahui ke dalam kotak browser, maka kita akan dituntun untuk mengklik pilihan searching. Lalu dari hasil klik tersebut menghasilkan deretan tautan dalam bentuk hasil penelusuran.  Jumlah hasil searching tersebut tergantung dari pilihan kata atau keyword yang diketik. Semakin populer kata tersebut, maka hasil dalam penelusuran akan makin banyak. Yang kemudian menjadi pertanyaan adalah, bagaimana google search bisa menampilkan deretan situs web hasil penelusuran tersebut? Read more »

Trik Agar Visitor Mudah Menemukan Blog Milik Kita

T rik Agar Visitor Mudah Menemukan Blog Milik Kita - Salah satu tujuan utama membuat blog adalah untuk mendapatkan jumlah visitor sebanyak-banyaknya. Dengan memiliki visitor dan reader yang banyak akan memberikan peluang lain yang juga tak kalah besar manfaatnya bagi seorang blogger. Misalnya, menempatkan iklan adsense, iklan refferal atau iklan PPC lainnya yang nantinya akan memberikan penghasilan bagi pemilik blog. Maka, keberadaan blog kita di dalam search engine mutlak adanya. Read more »

Cara Memasang Meta Tags Blogger yang SEO Friendly

Gambar
C ara Memasang Meta Tags Blogger yang SEO Friendly - Meta tags bagi blog ibarat KTP atau identitas diri. Sebuah identitas yang berisi nama, status dan kelengkapan data diri lainnya. Sehingga dengan memilikinya, ia lebih mudah untuk diidentifikasi dan dikenal lainnya. Demikian halnya dengan blog. Kepemilikan meta tags di dalamnya akan menambah informasi data yang jelas baginya untuk diserap dan ditelusuri oleh mesin pencari. Read more »

Teknik Meledakkan Jumlah Visitor Melalui Autosurf Traffic Exchange

Gambar
Teknik Meledakkan Jumlah Visitor Melalui Autosurf Traffic Exchange - Seperti yang telah kita ketahui, bahwa teknik surfing pada website traffic exchange dikelompokkan menjadi dua, yakni manual surf dan auto surf. Manual surf dilakukan dengan manual, sebaliknya auto surf dilakukan secara otomatis melalui web browser maupun software dari web traffic exchange. Pembahasan kali ini saya fokuskan pada auto surf tarffic exchange. Read more »

Daftar Seo Tools Gratis Terbaik untuk Optimalisasi Blog

Gambar
D aftar Seo Tools Gratis Terbaik untuk Optimalisasi Blog - Search Engine Optimization atau biasa dikenal dengan istilah SEO merupakan upaya visibilitas website dalam mesin pencari. Semakin sering dikunjungi, maka peringkatnya pun akan naik. Demikian pula, apabila sebuah web atau blog mampu berada di posisi awal halaman pencarian, maka peluang mendapatkan kunjungan trafik semakin besar. Read more »

Daftar Web Direktori High PR untuk Mempercepat Index di Search Engine

D aftar Web Direktori High PR untuk Mempercepat Index di Search Engine - Dalam blog tutorial blogging berkali-kali mengulas bagaimana agar blog cepat terindeks google. Beberapa diantaranya telah diulas pengindeks-an melalui google webmaster , bing webmaster , klaim di alexa , melalui penanaman backlink, hingga memakai software pemercepat visitor . Read more »

Tips Menggunakan Website Traffic Exchange : Manual surf dan Auto surf

Gambar
T ips Menggunakan Website Traffic Exchange : Manual surf dan Auto surf - Salah satu primadona untuk meningkatkan trafik visitor pada sebuah web atau blog secara instan dan cepat adalah menggunakan jasa traffic exchange. Traffic exchange atau lebih mudahnya merupakan istilah dari pertukaran trafik antara satu web ke web lainnya, memungkinkan website satu dengan lainnya saling memberikan pertukaran visitor. Read more »

Cara Mudah Verifikasi dan Mendaftarkan Blog ke Bing Webmaster

C ara Mudah Verifikasi dan Mendaftarkan Blog ke Bing Webmaster - Tidak dipungkiri, bahwa situs Bing kini menjadi salah satu search engine yang sangat populer di dunia selain google. Apalagi setelah beberapa tahun yang lalu, Bing sukses menjalin kerja sama dengan Yahoo. Kolaborasi antar kedua situs populer tersebut hampir dipastikan akan terus menempel ketat kepopuleran google saat ini.  Maka wajar apabila para owner situs dan admin blog berlomba-lomba mandaftarkan blognya ke situs pencarian dari microsoft ini. Read more »

Keunggulan Bing dan Cara Mendaftarkan Blog di Bing Webmaster

K eunggulan Bing dan Cara Mendaftarkan Blog di Bing Webmaster - Hingga saat ini, situs pencarian terpopuler masih dipegang oleh google , bing dan yahoo. Hampir seluruh netter seantero dunia memakai salah satu dari ketiga search engine ini. Ketiganya memiliki keunggulan masing-masing.  Pada pembahasan kali ini akan diulas mengenai keunikan dan keunggulan bing dibanding search engine lainnya. Read more »