Postingan

Menampilkan postingan dari November 15, 2014

Tips Dan Trik Ampuh Mengatasi Masalah Printer Inkjet

Gambar
Anda punya printer semisal epson, canon dan merk lainnya yang terkadang mengalami masalah dalam pengoperasiannya. Namun terkadang masalah tersebut tak kunjung terpecahkan dan sering juga membuat anda frustasi sampai pada akhirnya andapun menyerah dan anda memilih membawa printer tersebut ke tempat perbaikan printer. Padahal jika anda search pada om google dan mencari solusi di internet mungkin masalah tersebut mampu untuk anda perbaiki sendiri. Seperti artikel yang saya postingkan ini yaitu  Tips Dan Trik Ampuh Mengatasi Masalah Printer Inkjet . Langsung saja berikut beberapa masalah yang kerap dijumpai oleh pengguna printer inkjet berserta solusinya. Masalah : indikator printer tinta kartrid mengatakan tinta kosong, padahal baru saja diisi. Solusinya : Anda mungkin benar. Indikator pada printer seringkali tidak dapat diandalkan. Lakukan proses cleaning dan lihat lagi hasilnya. Solusi lain mengenai masalah ini dijawab oleh produk Epson dan HP yang menggunakan sistem reset kartrid set